Assalamualaikum wr wb... Akhirnya, tulisan pertamaku di blog yang aku kelola ini terbit juga bertepatan dengan hari pertama pada ta...
Assalamualaikum wr wb...
Akhirnya, tulisan pertamaku di blog yang aku kelola ini terbit juga bertepatan dengan hari pertama pada tahun 2014. Alhamdulillah, semangat ngeblog bangkit lagi terutama setelah ngintip ke blognya Mbak Prima Dita ada lomba yang begitu mengena di hatiku. Yah...selama ini aku pengen banget ngikutin kontes menulis atau GA yang diadakan teman-teman blogger. Namun karena sikon terutama waktu dan semangat menulis yang sering ngedrop, aku seringkali urung berpartisipasi. Padahal, dengan mengikuti even kontes atau GA bisa memupuk skill menulis lho...!
Aku langsung memutuskan ikut kontes ini karena aku memang suka membaca Al-quran, terutama habis shalat subuh. Setiap hari aku mesti membaca 2 halaman. Bukan bermaksud riya'....tapi memang secara rohani ada yang kurang lengkap dalam hidup kalau sehari tak membaca Al-quran. Walau nyatanya aku ini juga manusia yang tak luput dengan kealpaan, sesekali aku pernah tak membaca Al-quran setelah shalat Subuh. Alasannya klasik, bangun kesiangan, buru-buru ingin berangkat kerja, sibuk beres-beres rumah sebelum berangkat ngantor, dan bla bla bla alasan.
Saat aku melupakan baca A-quran, maka....ada sesuatu yang 'kurang' dalam hidupku hari itu. Ada saja kejadian yang membuat hidupku tak nyaman. Kenapa demikian? Karena membaca Al-quran sudah menjadi suatu kebutuhan dalam hidupku. Aku butuh ketenangan dalam hidup, dan dengan membaca Al-quran aku menemukan ketenangan dan kedamaian dalam hidupku.
Okey, hari ini aku memulai kontesnya Mbak Prima Dita dalam gelaran kontes 1 Hari 1 Ayat. Hari pertama ini aku mulai dengan "Surat Al-Fatihah". Kenapa dengan surat Al-Fatihah? Surat Al-Fatihah adalah surat pembukaan dalam kitab suci Alquran. Surat Al-Fatihah sering disebut sebagai intisari Al-quran. Rukun shalat pun tidak lengkap kalau tidak membaca surat Al-Fatihah. Masing-masing ayatnya pun memiliki arti sebagai berikut:
1. Ayat 1: Bismillahir-rahmanir-rahim(i). 'Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang'.
2. Ayat 2: Al-hamdu lillahi rabbil-'alamin(a). 'Segala Puji Bagi Allah, Tuhan semesta Alam'.
3. Ayat 3: Ar-rahmanir-rahim(i). 'Maha Pemurah lagi Maha Penyayang'.
4. Ayat 4: Maliki yaumid-din(i). 'Yang menguasai hari pembalasan'.
5. Ayat 5: Iyyaka na'budu wa iyyakanasta'in(u). 'Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya kepada Engkaulah kami memohon pertolongan'.
6. Ayat 6: Ihdinas siratal-mustaqim(a). 'Tunjukkanlah kami jalan yang lurus'.
7. Ayat 7: Siratal-lazina an'amta'alaihim, gairil-magdubi 'alaihim wa lad-dallin(a). ' (yaitu) jalan orang-orang yang telah Engkau anugerahkan nikmat kepada mereka, bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat'.
Begitulah arti dari ayat-ayat dalam surat Al-Fatihah. Bila kamu ingin membaca Al-quran dan membaca juga terjemahan artinya, insyaAllah kamu akan menangis saat melantunkan ayat-ayat sucinya. Karena hatimu telah terpanggil untuk selalu dan selalu mengingat Allah SWT ...
Dan bila kamu telah membaca Al-quran setiap hari dan menjadikannya sebagai pedoman hidupmu, insyaAllah setiap hari yang kamu lalui akan menjadi barokah. Hmm...alangkah indahnya hidup yang demikian, bukan? Okey teman, yukkk...kita membaca Al-quran...!!
Akhirnya, tulisan pertamaku di blog yang aku kelola ini terbit juga bertepatan dengan hari pertama pada tahun 2014. Alhamdulillah, semangat ngeblog bangkit lagi terutama setelah ngintip ke blognya Mbak Prima Dita ada lomba yang begitu mengena di hatiku. Yah...selama ini aku pengen banget ngikutin kontes menulis atau GA yang diadakan teman-teman blogger. Namun karena sikon terutama waktu dan semangat menulis yang sering ngedrop, aku seringkali urung berpartisipasi. Padahal, dengan mengikuti even kontes atau GA bisa memupuk skill menulis lho...!
Aku langsung memutuskan ikut kontes ini karena aku memang suka membaca Al-quran, terutama habis shalat subuh. Setiap hari aku mesti membaca 2 halaman. Bukan bermaksud riya'....tapi memang secara rohani ada yang kurang lengkap dalam hidup kalau sehari tak membaca Al-quran. Walau nyatanya aku ini juga manusia yang tak luput dengan kealpaan, sesekali aku pernah tak membaca Al-quran setelah shalat Subuh. Alasannya klasik, bangun kesiangan, buru-buru ingin berangkat kerja, sibuk beres-beres rumah sebelum berangkat ngantor, dan bla bla bla alasan.
Saat aku melupakan baca A-quran, maka....ada sesuatu yang 'kurang' dalam hidupku hari itu. Ada saja kejadian yang membuat hidupku tak nyaman. Kenapa demikian? Karena membaca Al-quran sudah menjadi suatu kebutuhan dalam hidupku. Aku butuh ketenangan dalam hidup, dan dengan membaca Al-quran aku menemukan ketenangan dan kedamaian dalam hidupku.
Okey, hari ini aku memulai kontesnya Mbak Prima Dita dalam gelaran kontes 1 Hari 1 Ayat. Hari pertama ini aku mulai dengan "Surat Al-Fatihah". Kenapa dengan surat Al-Fatihah? Surat Al-Fatihah adalah surat pembukaan dalam kitab suci Alquran. Surat Al-Fatihah sering disebut sebagai intisari Al-quran. Rukun shalat pun tidak lengkap kalau tidak membaca surat Al-Fatihah. Masing-masing ayatnya pun memiliki arti sebagai berikut:
1. Ayat 1: Bismillahir-rahmanir-rahim(i). 'Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang'.
2. Ayat 2: Al-hamdu lillahi rabbil-'alamin(a). 'Segala Puji Bagi Allah, Tuhan semesta Alam'.
3. Ayat 3: Ar-rahmanir-rahim(i). 'Maha Pemurah lagi Maha Penyayang'.
4. Ayat 4: Maliki yaumid-din(i). 'Yang menguasai hari pembalasan'.
5. Ayat 5: Iyyaka na'budu wa iyyakanasta'in(u). 'Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya kepada Engkaulah kami memohon pertolongan'.
6. Ayat 6: Ihdinas siratal-mustaqim(a). 'Tunjukkanlah kami jalan yang lurus'.
7. Ayat 7: Siratal-lazina an'amta'alaihim, gairil-magdubi 'alaihim wa lad-dallin(a). ' (yaitu) jalan orang-orang yang telah Engkau anugerahkan nikmat kepada mereka, bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat'.
Begitulah arti dari ayat-ayat dalam surat Al-Fatihah. Bila kamu ingin membaca Al-quran dan membaca juga terjemahan artinya, insyaAllah kamu akan menangis saat melantunkan ayat-ayat sucinya. Karena hatimu telah terpanggil untuk selalu dan selalu mengingat Allah SWT ...
Dan bila kamu telah membaca Al-quran setiap hari dan menjadikannya sebagai pedoman hidupmu, insyaAllah setiap hari yang kamu lalui akan menjadi barokah. Hmm...alangkah indahnya hidup yang demikian, bukan? Okey teman, yukkk...kita membaca Al-quran...!!
Barokalloh semoga Istiqomah ya
BalasHapus@hana sugiharti: Makasih Mbak atas doanya dan kunjungannya...
BalasHapussubhanallah.....fadhilah surat Al Fatihah sungguh luar biasa...semoga istiqomah ya mbak.....
BalasHapusaku juga ikut mbak, nih link-ku http://diaryharianbunda.blogspot.com/2014/01/1hari1ayat-kutemukan-dia-dalam-sujud.html
@sri wahyuni: Alhamdulillah....Mbak ikutan juga ya?Semoga sukses Mbak...
BalasHapus